Syeikh Sholih Al Fauzan hafidzohullah:
Dari sebagian manusia mencuri curi alasan dengan kemudahan islam sehingga dia membolehkan dirinya mengerjakan yang harom dan meninggalkan yang wajib, dengan mengatakan: "Agama ini mudah!".
Iya benar agama ini mudah tapi bukan berarti dia berusaha melepaskan diri dari syareat dan mengikuti hawa nafsunya.
Majalis Syahri Ramadan 178
https://bit.ly/Berbagiilmuagama
Alih bahasa: Abu Arifah Muhammad Bin Yahya Bahraisy
No comments:
Post a Comment